Spesifikasi Aktuator Silinder Hidrolik
Aktuator Silinder Hidrolik
Silinder hidrolik adalah sebuah aktuator mekanik yang menghasilkan gaya searah melalui gerakan stroke yang searah. Alat ini menjadi salah satu bagian dari sistem hidrolik selain pompa dan motor hidrolik.